BANDUNG, bandungkiwari - Sidang putusan tindak pidana korupsi (tipikor) Eks Sekretaris Daerah Jawa Barat Iwa Karniwa digelar pada Rabu (18/3). Dalam sidang tersebut, majelis hakim memutuskan untuk menjatuhkan hukuman pidana penjara selama empat tahun dan denda Rp200 juta kepada Iwa. Putusan ini berbeda dengan tuntutan Jaksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK),...
Tag: Korupsi
Divonis Empat Tahun Penjara, Iwa Belum Putuskan untuk Banding
BANDUNG, bandungkiwari - Eks Sekretaris Daerah Jawa Barat Iwa Karniwa belum memutuskan untuk banding atas putusan majelis hakim. Dalam sidang tindak pidana korupsinya, Iwa dijatuhi hukuman pidana penjara selama empat tahun dan denda sebesar Rp200 juta. "Tadi saya sampaikan pikir-pikir dulu dengan penasihat hukum," ujar Iwa, usai persidangan di Pengadilan...
Dinyatakan Bersalah, Iwa Karniwa Divonis Empat Tahun Penjara
BANDUNG, bandungkiwari - Majelis hakim menjatuhkan sanksi pidana kurungan penjara selama empat tahun kepada Eks Sekretaris Daerah Jawa Barat Iwa Karniwa. Vonis ini diputuskan hakim dalam sidang putusan tindak pidana korupsi Iwa pada Rabu (18/3). "Menyatakan terdakwa, Iwa Karniwa telah terbukti secara sah dan meyakinkan, bersalah dalam tindak pidana korupsi...
Menyiasati Pemanasan Global dengan Kebun Kopi Organik
BANDUNG, bandungkiwari - Badan Antariksa Amerika Serikat, NASA, menyimpulkan 2016 merupakan tahun terpanas sepanjang 137 tahun terakhir. Sementara BMKG mencatat, 2016 merupakan tahun terpanas dinilai dari Anomali Suhu Udara Terhadap Normal pada rentang waktu 1981 hingga 2010. Kondisi tersebut juga berdampak pada perkebunan kopi. Paling tidak, itulah yang dirasakan Erwin,...
Persidangan Diundur karena Kolesterol Iwa Tinggi
BANDUNG, bandungkiwari - Salah satu agenda persidangan tindak pidana korupsi (tipikor) dengan terdakwa Iwa Karniwa, Senin (10/2), terpaksa harus ditunda. Pasalnya, mantan Sekretaris Daerah (Daerah) Provinsi Jawa Barat itu mengaku sedang dalam kondisi yang kurang sehat. Selain mendengarkan keterangan saksi ahli dan saksi meringankan yang dihadirkan oleh tim penasehat hukum...
Sidang Kasus Meikarta, Jaksa KPK Optimis Bisa Buktikan Dakwaan
BANDUNG, bandungkiwari - Tim Penasehat Hukum mantan Sekretaris Daerah Jawa Barat Iwa Karniwa, menghadirkan saksi ahli dan saksi yang meringankan dalam sidang lanjutan tindak pidana korupsi (tipikor), Senin (10/2). Dalam persidangan tersebut, Jaksa Penuntut Umum dari Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Ferdian Adi Nugroho memberikan ilustrasi kepada saksi ahli mengenai adanya...
Aher dan Deddy Mizwar Kembali Bersaksi dalam Sidang Kasus Meikarta
BANDUNG, bandungkiwari - Mantan Gubernur Jawa Barat, Ahmad Heryawan atau yang akrab disapa Aher menghadiri sidang tindak pidana korupsi (tipikor) Iwa Karniwa dalam kasus mega proyek Meikarta. Persidangan yang dilaksanakan di Ruang Sidang I Tipikor Bandung pada Senin (3/2/20) tersebut banyak berbicara mengenai Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Rencana Detail Tata...