BANDUNG, bandungkiwari - Temaram lampu membentuk tubuh perempuan yang duduk seorang diri. Percakapan sunyi menggiring. Emosi membuncah keluar dari mulutnya. Pertanyaan dan pernyataan tentang cinta, benci dan kebahagiaan berkeliaran memenuhi langit-langit Graha Sanusi Universitas Padjadjaran Bandung, Jumat (21/2) sore itu. Perempuan yang memertanyakan cinta itu adalah "Apun Gencay". Tokoh yang...